Resep Mie Aceh, Perpaduan Rasa Pedas dan Gurih yang Menggoda Selera

- 14 Juni 2024, 17:00 WIB
Mie Aceh
Mie Aceh /Instagram/@isnasutanto

MANADOKU.COM - Mie Aceh, hidangan khas dari ujung barat Indonesia ini terkenal dengan cita rasa pedas dan gurihnya yang khas.

Perpaduan rempah-rempah dan topping yang beragam menjadikannya hidangan favorit banyak orang.

Ingin mencoba kelezatan Mie Aceh di rumah? Berikut resep dan cara membuatnya:

Baca Juga: Resep Bingka Kentang Khas Banjarmasin yang Lembut dan Manis

Bahan-bahan:

Bumbu Halus:

* 50 gr cabe merah kering
* 80 gr cabe merah segar
* 20 gr cabe rawit
* 100 gr bawang merah
* 40 gr bawang putih
* 1 ruas jahe
* 30 gr kacang tanah
* 2 butir bunga lawang
* 7 butir kapulaga
* 3 cm kayu manis
* 5 butir kemiri
* 1/2 sdt jintan
* 1/2 sdm lada bubuk
* 1/2 sdm ketumbar bubuk

Bahan Mie:

* 300 gr mie kuning basah
* 100 gr daging sapi (bisa diganti ayam atau seafood)
* 2 siung bawang merah, iris tipis
* 1 buah tomat, iris tipis

Pelengkap:

* Sayur sawi
* Kol
* Tauge
* Bunga kol
* Daun bawang
* Daun seledri
* 500 ml kaldu sapi
* Saus sambal
* Kecap manis
* Kecap asin
* Garam
* Kaldu bubuk
* Kerupuk
* Ketimun, iris tipis

Baca Juga: Resep Tahu Gejrot Khas Cirebon, Sensasi Pedas Manis yang Menggugah Selera

Cara Membuat:

1. Membuat Bumbu Halus:

* Goreng semua bumbu kasar hingga matang.

Halaman:

Editor: Sahril Kadir


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini