Siloam Hospitals Hibahkan Alkes untuk RS Bhayangkara Polda Sulut

- 28 Oktober 2022, 20:41 WIB
Hibah alkes dari RS Siloam kepada RS Bhayangkara Manado
Hibah alkes dari RS Siloam kepada RS Bhayangkara Manado /Dok. Istimewa /

Dia berharap bantuan alkes akan melengkapi kebutuhan IGD RS Bhayangkara TK III, serta bisa melancarkan kinerja dan pelayanan kepada anggota dan masyarakat yang membutuhkan pelayanan kesehatan.

Setyo melanjutkan, selama ini dari pusat kedokteran dan kesehatan Polri intens memberi bantuan dan perlengkapan, akan tetapi juga membuka ruang kepada pihak lain untuk mendukung pelayanan kesehatan seperti yang sudah dilakukan Siloam Hospitals.

"Yang bukan untuk kepentingan pribadi, akan tetapi untuk kebutuhan anggota dan masyarakat terutama yang sedang mengalami musibah," kata dia.

Baca Juga: Warga yang Tolak Tambang Sangihe Tak Diizinkan Bertemu dengan Kuasa Hukum, LBH: Itu Diskriminasi

Sementara itu, Herman Karamoy berharap hibah tersebut bisa bermanfaat untuk kelancaran pelayanan kesehatan bagi anggota Polri, atau pun masyarakat umum.

"Semoga hibah alkes bermanfaat untuk kelancaran pelayanan kesehatan," pungkasnya.

Halaman:

Editor: Gemeinshaft Mais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini