Mande Mande Lagu Daerah Maluku yang Bermakna Pentingnya Persatuan, Begini Lirik Lagunya

- 22 Agustus 2023, 13:51 WIB
Ilustrasi lirik lagu daerah asal Maluku berjudul Mande Mande
Ilustrasi lirik lagu daerah asal Maluku berjudul Mande Mande /Pexels.com / Brent Keane

MANADOKU.com - Mande Mande merupakan salah satu lagu daerah yang telah mendapatkan pengakuan secara resmi sebagai lagu yang berasal dari Maluku.

Lagu daerah Mande Mande secara garis besar menggambarkan ciri khas dan adat istiadat penduduk setempat.

Lewat lagu daerah asal Maluku ini, kita bisa memahami bahwa Indonesia memiliki beragam suku budaya dan bahasa yang sangat unik.

Mande Mande berisi cerita tentang dua orang yang berbeda suku namun tetap bersatu dan hidup bersama di tengah perbedaan tersebut.

Baca Juga: Nona Manis Siapa yang Punya Lagu Daerah Maluku yang Mudah Dihafal, Begini Lirik Lagunya!

Berikut ini adalah lirik lagu Mande Mande yang berasal dari daerah Maluku, yang bermakna pentingnya persatuan.

Lirik lagu

Mande-mande,
Ana kona e mande

Walo rasa bagaimana,
Beta pulang kawin dengan se

Halaman:

Editor: Sahril Kadir


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini