Healing Hemat Memuaskan! 2 Tempat Wisata di Bekasi yang Bakal Menyegarkan Pikiranmu

- 8 April 2023, 22:00 WIB
Festival Situ Rawa Gede Kota Bekasi
Festival Situ Rawa Gede Kota Bekasi /dok.foto/Diskominfo Kota Bekasi/

Lokasinya berada di Sirnajaya, Sukamakmur, Bogor, Jawa Barat. Kamu bisa berkunjung kapan saja karena tempat wisata ini buka selama 24 jam. Harga tiket masuk dibandrol mulai dari Rp10.000 per orang.

Baca Juga: Ini Dia 5 SMA Favorit di Kota Manado, Fasilitas Lengkap Bergelimang Prestasi

Situ Cibeureum

Keindahan Situ Cibeureum dapat kamu nikmati dengan cara mengelilingi menggunakan perahu yang telah disediakan. Setiap pengunjung yang menggunakan perahu tersebut perlu membayar biaya sewa.

Situ Cibeureum ini juga memiliki keindahan ketika matahari mulai terbenam. Situ Cibeureum merupakan danau dengan luas 2 hektare dikelilingi pohon rindang dan merupakan tempat wisata alam yang menghadirkan sejuta pesona.

Keunikan di Situ Cibeureum terdapat di tengah-tengah danau yaitu terbentuk satu daratan kecil. Tempat wisata di Bekasi yang satu ini sudah dilengkapi dengan berbagai fasilitas seperti warung makan, tempat pemancingan, gazebo, dan masih ada yang lainnya. Harga tiket masuk ke Situ Cibeureum tidak dipungut biaya alias gratis.

Jam operasional bisa dikunjungi kapan saja, karena dibuka 24 jam. Lokasinya berada di Lambangjaya, Kecamatan Tamun Selatan, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat. ***

Halaman:

Editor: Shezan Syafiqah Farnaz

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini