Spek Jago Harga Murah, Desain Realme C30 Tidak Membosankan, Yuk Intip Fiturnya

13 Maret 2023, 11:00 WIB
Spek Jago Harga Murah, Desain Realme C30 Tidak Membosankan, Yuk Intip Fiturnya /Rudini Radiman /

MANADO, Pikiran Rakyat - Ponsel dengan spesifikasi yang bagus tidak harus mahal karena Hap kini menjadi kebutuhan banyak orang.

Brand baru Realme C30 kini meluncurkan ponsel harga 1 jutaan dengan spesifikasi unggulan.

Di Indonesia sendiri ponsel seperti Vivo, Xiaomi, Oppo hingga Samsung banyak ditemui di toko dengan harga murah.

Baca Juga: Bocoran Nama Beredar, Seleksi Calon KIP Terus di Sorot !

Namun ponsel baru Realme C30 harga 1 jutaan ini menawarkan spesifikasi keren dan desainnya tidak membosankan.

Secara dimensi ponsel Realme mempunyai ukuran ketebalan hanya 8,5 mm dan berat 180 gram.

Nuansa panel belakang bermotif garis vertikal ini membawa panel IPS LCD berukuran 6,5 meter.

Baca Juga: Selain Bunaken dan Likupang, ini 5 Destinasi Wisata di Sulawesi Utara yang Layak Dikunjungi

Kinerjanya dibantu oleh konfigurasi memori yang bisa kalian pilih sesuai kebutuhan ada yang 2/32 GB atau varian 4/64 GB.

Pada ponsel Realame C30 disediakan opsi ekspansi mocro SD untuk menambah kapasitasnya dengan daya tampung hingga 1 terabyte.

Selain itu, ponsel murah ini mengemas baterai besar berkapasitas 5000 mAh yang mampu menemani aktivitas seharian penuh.

Baca Juga: HP Gaming Chipset Badak, Ini Perbandingan Realme 10 vs Xiaomi Poco M5

Ponsel Realme C30 memiliki kamera selfie Ai beresolusi 5 megapixel sementara untuk kamera belakangnya realme hanya menyediakan satu sensor kamera Utama 8 megapixel.

Mengenai harga Realme C30 ini dibanderol seharga mulai 1 jutaan. namun setiap daerah  harga ponsel berbeda-beda.***

Editor: Rudini Radiman

Sumber: Gbutz official

Tags

Terkini

Terpopuler