Lirik Lagu Daerah ‘Lalan Belek’ dari Bengkulu, Ungkapan Cinta dan Kesetiaan

- 24 November 2023, 19:11 WIB
Lirik Lagu Daerah ‘Lalan Belek’ dari Bengkulu, Ungkapan Cinta dan Kesetiaan
Lirik Lagu Daerah ‘Lalan Belek’ dari Bengkulu, Ungkapan Cinta dan Kesetiaan /Instagram @curup_kito/

MANADOKU.COM – Lirik lagu “Lalan Belek” merupakan salah satu lagu daerah yang berasal dari provinsi Bengkulu, yang bercerita tentang rindu seorang pria kepada Lalan, seorang gadis yang pergi merantau ke kota.

“Lalan Belek” ini juga merupakan salah satu lagu daerah yang memiliki nilai budaya dan sejarah yang tinggi, serta menggambarkan kehidupan masyarakat Bengkulu pada masa lalu.

Lirik lagu daerah Bengkulu ini mengungkapkan perasaan cinta, kesetiaan, dan kerinduan seorang pria kepada Lalan, yang telah pergi jauh meninggalkannya.

Dalam lirik lagu “Lalan Belek” pria tersebut berharap Lalan kembali kepadanya, meski terdapat banyak halangan dan rintangan.

Baca Juga: Lirik Lagu Daerah Tarambe Tangan Simangido dari Sumatera Utara

Ia juga sadar bahwa hidup penuh dengan penderitaan dan ketidakpastian. Tetapi ia tetap ingin bersama Lalan hingga akhir hayatnya.

Lirik Lagu

Berikut adalah lirik lagu Lalan Belek beserta arti dan maknanya:

Oi lalan belek... oi lalan belek lalan belek

Oi lalan belek... oi lalan belek lalan belek

Halaman:

Editor: Sahril Kadir


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x