PKS Yakin Riwayat Dinasti Politik Segera Menghilang, Kemenangan bersama Perubahan

- 23 Oktober 2023, 06:00 WIB
Sekretaris Jenderal (Sekjen) Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Habib Aboe Bakar Al Habsyi.
Sekretaris Jenderal (Sekjen) Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Habib Aboe Bakar Al Habsyi. /Pikiran Rakyat/Boy Darmawan/

Menurut dia, situasi tersebut menunjukkan bahwa masyarakat Indonesia sudah cukup cerdas dan tidak mudah terpengaruh dengan adanya dinasti politik.

Sebagaimana diketahui, kabar mengenai dinasti politik kembali mencuat pascaputusan Mahkamah Konstitusi mengabulkan sebagian permohonan uji materi Undang-Undang Nomor 7 Tahun 2017 tentang Pemilihan Umum.

Setelah putusan MK, Pasal 169 huruf q Undang-Undang Nomor 7 Tahun 2017 selengkapnya berbunyi: "berusia paling rendah 40 (empat puluh) tahun atau pernah/sedang menduduki jabatan yang dipilih melalui pemilihan umum, termasuk pemilihan kepala daerah."***

Halaman:

Editor: Sahril Kadir


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah