Pendaftaran PPPK Pemkot Manado Resmi Dibuka, Pelamar Dilarang Punya Tato dan Tindik

- 20 September 2023, 16:30 WIB
Wali Kota Manado bersama istri dan Wakil Wali Kota bersama istri
Wali Kota Manado bersama istri dan Wakil Wali Kota bersama istri /Istimewa/

MANADOKU.COM – Pendaftaran PPPK Pemkot Manado tahun 2023 resmi dibuka pada Rabu, 20 September 2023, hari ini.

Berdasarkan persyaratan yang termuat dalam surat pengumuman tentang seleksi penerimaan PPPK di lingkungan Pemkot Manado, pelamar diwajibkan memenuhi persyaratan PPPK.

Persyaratan tersebut yang mencakup persyaratan umum dan persyaratan khusus wajib dipenuhi pelamar agar bisa lolos PPPK.

Salah satunya adalah pelamar pria dan wanita dilarang memiliki tato dan bagi pelamar pria dilarang memiliki tindik.

PBaca Juga: Kemenkominfo Buka Pendaftaran PPPK Mulai Hari ini, Ada 1.286 Formasi

Berikut ini adalah persyaratan PPPK Pemkot Manado yang wajib dipenuhi pelamar, berdasarkan surat pengumuman tentang seleksi penerimaan PPPK di lingkungan Pemkot Manado.

Persyaratan PPPK

Persyaratan Umum

Warga Negara Indonesia (WNI) yang bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, setia dan taat kepada Pancasila, UUD 1945 dan Negara Kesatuan Republik Indonesia;

Halaman:

Editor: Sahril Kadir


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

x