Inilah 188 Calon Paskibraka Tingkat Manado yang Lanjut ke Seleksi Pancasila dan Wawasan Kebangsaan

- 17 April 2023, 23:53 WIB
Ilustrasi Paskibraka
Ilustrasi Paskibraka /@nashitagni/

MANADOKU.com - Panitia Pelaksana Pembentukan Paskibraka Kota Manado tahun 2023 mengumumkan hasil penilaian Tim Seleksi Kesehatan dan Parade Calon Paskibraka (Capas) Tingkat Kota Manado tahun 2023 yang dilaksanakan 13 April 2023 lalu, di Gedung Youth Center Manado.

Berdasarkan pengumuman tersebut, diketahui bahwa dari 302 peserta seleksi kesehatan dan parade hanya 188 Capas yang berhak lanjut ke tahapan seleksi Pancasila dan Wawasan Kebangsaan dengan kewajiban mematuhi Tata Tertib yang telah ditentukan. Rencananya seleksi ini akan dilaksanakan pada Rabu 26 April 2023 nanti.

Dikutip dari akun Instagram @pemerintahkotamanado bahwa hasil seleksi kesehatan dan parade Capas tingkat Kota Manado tahun 2023 adalah hasil penilaian dari Tim Seleksi secara langsung melalui Aplikasi Transparansi Paskibraka.

Baca Juga: Muhammadiyah Manado Siapkan 7 Lokasi Shalat Idul Fitri 1444 Hijriah, Jumat 21 April 2023

Berikut daftar 188 peserta Calon Paskibraka Tingkat Kota Manado yang melaju ke seleksi Pancasila dan Wawasan Kebangsaan lengkap dengan asal sekolahnya.

ABIGAIL NIKITA ATALYA DIEN (SMA NEGERI 7 MANADO)

ADAM TOMOOLANGO (MAN MODEL 1 PK MANADO)

ALFARIDHEL BANGUNANG (SMA NEGERI 1 MANADO)

Halaman:

Editor: Sahril Kadir


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x