Lirik Lagu Wake Me Up - Avicii dan Fakta di Baliknya

- 3 November 2022, 19:55 WIB
Tangkapan Layar lagu Wake Me Up Avicii
Tangkapan Layar lagu Wake Me Up Avicii /Marsel Tumbelaka/Manado Hits

Feeling my way through the darkness
Guided by a beating heart
I can't tell where the journey will end
But I know where to start
They tell me I'm too young to understand
They say I'm caught up in a dream
Well life will pass me by if I don't open up my eyes
Well that's fine by me
So wake me up when it's all over
When I'm wiser and I'm older
All this time I was finding myself, and I
Didn't know I was lost
So wake me up when it's all over
When I'm wiser and I'm older
All this time I was finding myself, and I
Didn't know I was lost
I tried carrying the weight of the world
But I only have two hands
Hope I get the chance to travel the world
But I don't have any plans
Wish that I could stay forever this young
Not afraid to close my eyes
Life's a game made for everyone
And love is a prize
So wake me up when it's all over
When I'm wiser and I'm older
All this time I was finding myself, and I
Didn't know I was lost
So wake me up when it's all over
When I'm wiser and I'm older
All this time I was finding myself, and I
I didn't know I was lost
I didn't know I was lost
I didn't know I was lost
I didn't know I was lost
I didn't know

Credit:
Judul Lagu: Wake Me Up
Penyanyi: Avicii
Album: True
Fakta di Baliknya
Dilansir dari channel Youtube Avicii (@Avicii), sejak tayang perdana di Youtube pada 29 Juli 2013, lagu ini telah ditonton lebih dari 2 Miliar kali dan disukai oleh 11 juta pengunjung Youtube. Lagu ini sendiri menceritakan tentang seorang yang masih muda yang mencari jati dirinya dan berjuang melawan menghadapi kerasnya kehidupan. Dia tahu harus mulai dari mana tapi yang dia tidak tahu kapan perjalanan tersebut akan berakhir. Banyak orang yang menganggapnya tidak bisa apa-apa dan hanya terjebak oleh mimpinya sendiri. Orang-orang mengatakan hal tersebut tetapi tidak mengatakan bahwa ia sudah tersesat atau salah arah. Dari hal tersebut ia berharap apa yang dialaminya selama masa muda pada saat ia sudah tua kelak ia bisa menjadi seorang yang lebih bijak dalam menghadapi kerasnya kehidupan.***

Editor: Marsel Tumbelaka

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

x