Apa itu ChatGPT dan Bagaimana Cara Menggunakannya? Ini Jawabannya

- 13 Februari 2023, 06:00 WIB
Apa itu ChatGPT dan bagaimana cara menggunakannya?
Apa itu ChatGPT dan bagaimana cara menggunakannya? /Abdul Munim/

Capai 1 Juta Pengguna dalam 5 Hari Pertama

MANADOKU, Pikiran Rakyat - Sejak Desember 2022, masyarakat dunia heboh dengan sebuah aplikasi yang bernama ChatGPT.

Alhasil, ChatGPT menjadi aplikasi yang paling banyak dicari dan digunakan. Bahkan sejumlah data menyebutkan bahwa aplikasi ini hanya membutuhkan lima hari saja untuk mendapatkan 1 juta pengguna.

Coba bandingkan dengan Instagram yang butuh 2,5 bulan, atau Spotify yang perlu 5 bulan, Facebook 10 bulan dan Netflix yang sampai 3,5 tahun baru bisa meraih 1 juta pengguna.

Ini menjadi bukti kuat bahwa ChatGPT memang sedang menjadi perhatian masyarakat dunia, termasuk Indonesia yang belum begitu mengenali aplikasi tersebut.

Baca Juga: Diburu Konsumen, 3 Smartphone Ini Ditanagai Fitur Masa Kini, Harga 1 Jutaan, Begini Detailnya

Lantas apa itu ChatGPT, dan seberapa pentingkah aplikasi ini? Artikel ini akan memberikan jawabannya secara sederhana dan lugas.

Apa itu ChatGPT?

Dikutip dari zdnet, ChatGPT adalah alat pemrosesan bahasa alami yang digerakkan teknologi AI, sehingga memungkinkan pengguna melakukan percakapan seperti manusia dan lebih banyak lagi dengan chatbot.

Halaman:

Editor: Sahril Kadir


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x