Cara Mematikan iPhone yang Layar maupun Tombol Samping Tak Berfungsi

- 3 Februari 2023, 18:51 WIB
Ilustrasi iPhone /Tangkapan Layar/Phone Arena
Ilustrasi iPhone /Tangkapan Layar/Phone Arena /

MANADOKU, Pikiran Rakyat - Sudah jadi rahasia umum, penggunaan iPhone berbeda dengan ponsel cerdas berbasis Android seperti yang ada pada Samsung, Oppo, Xiaomi, realme dan lainnya.

Makanya seseorang yang menggunakan iPhone harus mempelajari secara detail hal-hal teknis yang berkaitan dengannya, agar tak memunculkan masalah di kemudian hari.

Salah satu hal yang harus dipelajari adalah cara mematikan ponsel cerdas berbasis iOS dengan atau tanpa fungsionalitas layar.

Hal ini sangat penting karena ponsel cerdas bisa mengalami gangguan yang bersifat sementara seiring bertambahnya waktu, seperti layar sentuh yang tiba-tiba tidak dapat berhenti berfungsi sebagaimana mestinya.

Baca Juga: Inilah Harga Resmi Samsung Galaxy S23 series Selama Masa Preorder

Sayangnya, mempelajari cara mematikan iPhone tanpa menyentuh layar ternyata cukup sulit. Namun sebenarnya terdapat cara alternatif yang bisa dilakukan penggunanya. Berikut caranya:

iPhone 8 hingga 14

iPhone yang relatif baru dirilis biasanya mendapatkan dukungan setidaknya iOS 16. Maka inilah cara mematikannya tanpa memanfaatkan fungsionalitas layar yang berlaku untuk model SE generasi ke-2 dan iPhone 8 hingga 14.

– Tekan tombol Volume Naik dengan cepat dan lepaskan.

Halaman:

Editor: Sahril Kadir

Sumber: cellularnews


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x