Review Taran Tactical Pit Viper: Senjata Andalan Keanu Reeves dalam Film 'John Wick 4'

- 11 Februari 2023, 21:32 WIB
Review Taran Tactical Pit Viper: Senjata Andalan Keanu Reeves dalam Film 'John Wick 4'
Review Taran Tactical Pit Viper: Senjata Andalan Keanu Reeves dalam Film 'John Wick 4' /Don Summers/Guns.com/

MANADOKU, Pikiran Rakyat - Dalam film "John Wick 4" yang bakal rilis Maret 2023 mendatang, Keanu Reeves akan menggunakan Taran Tactical Pit Viper custom-built 2011 dalam salah satu adegan.

Banyak yang penasaran dengan kemampuan Taran Tactical Pit Viper yang digunakan John Wick ini.

Berikut ulasan selengkapnya terkait Taran Tactical Pit Viper, senjata andalan Keanu Reeves dalam film "John Wick 4".

Sekilas tentang Pit Viper

Pada dasarnya, Pit Viper ini adalah wide-body 1911 buatan tangan yang dirakit khusus.

Dilansir dari Guns, senjata ini dirancang oleh salah satu juara menembak pemenang USPSA 2-Gun National 2023 sebagai pistol 2-gun/3-gun.

Pihak pabrikan Taran percaya pada senjata api ini, dan ingin memberi para penembak semua keuntungan dan memenangkan setiap kompetisi tembak-menembak yang ada.

Baca Juga: Kemampuannya Bikin Merinding dan Sering Nongol di TV, Yuk Kenali AA12 Atchisson Assault MiliK US

Shooting dan Handling

Pit Viper sangat ringan dan gesit. Ini jauh lebih ringan dari kelihatannya.

Halaman:

Editor: Yolanda Taawoeda


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

x